Buku Permata Pengantin dengan panjang buku 24,5 cm, Lebar 18 cm, dan tebal 3,2 cm ini menghadirkan pembahasan pernikahan secara lengkap, jelas, berdalil, dan dikemas dengan bahasa yang cair dan mudah dipahami.
Kelebihan lain, penulis menghindari penjelasan yang malu malu dalam membahas urusan rumah tangga sehingga layak menjadi rujukan bagi pemuda dan pemudi yang belum menikah dan sudah menikah.
Leave a Reply